MATERI DASAR KEGIATAN ALAM TERBUKA 
Pendakian Kartini Mahakarya 110 Edelwaiss

Sekilas Pecinta Alam
  1. Pada tahun 1960-an banyak gejolak politik
  2. Pemuda mencoba mencari aktualisasi (punya kepentingan, tanpa arah, murni pengabdian)
  3. Sudah tidak ada yang keinginan yang murni di kota.
  4. Sekelompok pemuda mencari kegiatan Pengabdian di wilayah yang masih belum banyak kepentingan → Alam terbuka dan Desa
  5. Kegiatan di Alam Terbuka : Gunung, Sungai, Tebing, Laut, Gua, dan lainnya.
  6. Kegiatan di Alam Terbuka membutuhkan persiapan khusus :
    • Fisik
    • Mental
    • Pengetahuan
    • Keterampilan
  7. Kegiatan Alam Terbuka untuk Pengabdian Masyarakat dan Lingkungan


SOE HOK GIE

Kami jelaskan apa sebenarnya tujuan kami
"Kami adalah manusia – manusia yang tidak percaya pada slogan
Patriotisme tidak mungkin tumbuh dari slogan – slogan. Seseorang hanya dapat mencintai sesuatu secara sehat kalau ia mengenal objeknya, dan mencintai tanah air Indonesia dapat ditumbuhkan dengan mengenal Indonesia bersama rakyatnya dari dekat
Pertumbuhan jiwa yang sehat dari pemuda harus berarti pula pertumbuhan fisik yang sehat. Karena itu Kami naik gunung”

PERSIAPAN PENDAKIAN GUNUNG GEDE
  1. Pengenalan Medan
  2. Persiapan Fisik
  3. Perbekalan dan Peralatan
  4. Persiapan Tim
Gede Mountain Route
 


PERSIAPAN FISIK
Kebutuhan
  1. Tenaga Aerobik (Kebugaran) → Kemampuan tubuh utk mengolah oksigen menjadi energi. Semakin tinggi satu daerah, semakin tipis kadar oksigen.
  2. Kelenturan Otot → Untuk menghindari cedera otot.


RESIKO PENDAKIAN GUNUNG

  1. Internal  (Resiko Subyektif) Resiko yang berasal dari si pendaki. Contoh : Fisik, Perlengkapan, pengetahuan, keterampilan, dan mental. 
  2. Eksternal (Resiko Obyektif) Resiko yang berasal dari luar pendaki.Contoh : Badai, Hujan, Longsor, udara dingin.

Pemateri : Suparmanto (CXPA)




0 Komentar